Haji dan Umrah

Direktur Bina Umrah dan Haji Khusus: Tak Salah Jamaah Pilih Patuna

Jakarta, UmrahNews – Direktur Pembinaan Umrah dan Haji Khusus Kementerian Agama Arfi Hatim mengatakan, ada tiga tujuan pemerintah dalam penyelenggaraan haji yakni pembinaan, pelayanan dan ketiga perlindungan. Tiga hal itu juga berlaku untuk penyelenggara haji khusus.

“PT Patuna juga tidak terlepas dari tiga hal ini yang juga harus terpenuhi. Apresiasi saya telah diundang untuk bertemu dan silaturahim dengan jamaah haji Patuna, kami datang dalam rangka sosialisasi, pembinaan dan memastikan kira-kira semua hak-hak jamaah terpenuhi, karena jamaah sudah melakukan pembayaran,” kata Arfi dalam sambutan di acara silaturahmi.

Arfi menjelaskan, penyelenggaraan ibadah haji ada dua kategori, yakni haji reguler dan kedua haji khusus atau haji plus. Musim ini untuk haji reguler ada 204 ribu jamaah dan haji khusus sebanyak 17 ribu jamaah.


Google News
1 2Laman berikutnya

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Lainnya